Program Unggulan

SMA MUHAMMADIYAH 2 SIDOARJO

  • Boarding School
    Program (BSP)


    Program ini memfasilitasi siswa dalam bentuk asrama (boarding) baik putra atau putri. Semua kegiatan terencana dengan baik dan diatur dalam seperangkat kurikulum asrama. Program tersebut bertujuan membentuk karakter siswa menjadi mubalig.

    Baca Selengkapnya
  • Internasional Class
    Program (ICP)


    Program kelas internasional Smamda Sidoarjo yang disebut Muhammadiyah International Class Orientation (M-ICO). Kelas Internasional ini menggunakan kurikulum dari American Collage Test (ACT) untuk mata pelajaran Bahasa Inggris.

    Baca Selengkapnya
  • Coding Class
    Program (CCP)


    Coding class atau kelas koding adalah kelas yang pembelajarannya didesain pada keterampilan bahasa pemrograman komputer.

    Baca Selengkapnya

Prestasi Siswa

TAHUN AJARAN 2023/2024 - 2026/2027

  • 0

    Kejuaraan Internasional
  • 0

    Kejuaraan Provinsi
  • 0

    Kejuaraan Kabupaten
  • 0

    Kejuaraan Nasional

Informasi Pendaftaran
SISTEM PENERIMAAN MURID BARU

Kami memahami bahwa Pendidikan adalah langkah penting dalam meraih cita-cita. SMA Muhammadiyah 2 Sidoarjo adalah salah satu sekolah yang memiliki komitmen tinggi agar siswa yang belajar memiliki karakter yang unggul dan tertanam dalam dirinya nilai nilai Islam berkemajuan, nilai nilai Islam yang tidak hanya membentuk generasi unggul dan berkarakter yang berkemajuan tetapi diharapkan siswa menjadi leader umat yang berkemajuan. Oleh karena itu, kami telah merancang alur pendaftaran yang sederhana dan efisien untuk memudahkan Putra/Putri Anda bergabung dengan kami.


Berita

2026-01-16 | Moh. Ernam

Tabligh Akbar Milad Emas Smamda Sidoarjo Gaungkan ...

  SMAMDA.SCH.ID — SMA Muhammadiyah 2 (Smamda) Sidoarjo menggelar Tabligh Akbar dalam r...

Lebih Lanjut...

2026-01-16 | Daviqa Sukmawati

Campus Expo 2026, Alumni SMAMDA Sidoarjo Dorong Mu...

SMAMDA.SCH.ID – Suasana Auditorium Ki Bagus Hadikusumo dan Gedung AR Fachrudin SMA Muhammadiya...

Lebih Lanjut...

2026-01-14 | Moh. Ernam

Persiapan SNBP 2026, SMAMDA Sidoarjo Matangkan Pem...

SMAMDA.SCH.ID — SMA Muhammadiyah 2 (SMAMDA) Sidoarjo menggelar rapat pemeringkatan murid eli...

Lebih Lanjut...
Semua Berita Smamda

Galeri dan Literasi

LITERASI GURU dan TENAGA KEPENDIDIKAN

Ketika Matematika Menjadi Ramah dan Menumbuhkan Nilai Qur'ani: Belajar Serius Lewat Game Edukatif

Di banyak ruang kelas, matematika kerap hadir sebagai pelajaran yang membuat dada sesak Angka, rumus

Menyulam Mimpi ke Negeri Ginseng: Kisah Pre-Departure KLIC Indonesia 2025 (Tulisan 1 : Perjalanan di Korea Selatan)

    Suasana hangat dan penuh semangat menyelimuti Re Premiere Simatupang, Jakarta Se

Growth Mindset untuk Guru Masa Kini

Pagi itu, langit Malang menyapa lembut, membawa kesejukan yang menenangkan jiwa Di tengan riuhnya du

Ernawati Kristiningrum SMAMDA Sidoarjo Terbang Bersama KLIC 2025 ke Negeri Gingseng Untuk Menimba Ilmu

KLIC (Korean e-Learning Improvement Cooperation) 2025 merupakan kelanjutan dari program kerja sama y

Testimoni

Testimoni Tokoh

Kata Alumni

Copyright © 2023 SMA Muhammadiyah 2 Sidoarjo