Program Unggulan

SMA MUHAMMADIYAH 2 SIDOARJO

  • Boarding School
    Program (BSP)


    Program ini memfasilitasi siswa dalam bentuk asrama (boarding) baik putra atau putri. Semua kegiatan terencana dengan baik dan diatur dalam seperangkat kurikulum asrama. Program tersebut bertujuan membentuk karakter siswa menjadi mubalig.

    Baca Selengkapnya
  • Internasional Class
    Program (ICP)


    Program kelas internasional Smamda Sidoarjo yang disebut Muhammadiyah International Class Orientation (M-ICO). Kelas Internasional ini menggunakan kurikulum dari American Collage Test (ACT) untuk mata pelajaran Bahasa Inggris.

    Baca Selengkapnya
  • Coding Class
    Program (CCP)


    Coding class atau kelas koding adalah kelas yang pembelajarannya didesain pada keterampilan bahasa pemrograman komputer.

    Baca Selengkapnya

Prestasi Siswa

TAHUN AJARAN 2020 - 2023

  • 0

    Kejuaraan Internasional
  • 0

    Kejuaraan Provinsi
  • 0

    Kejuaraan Kabupaten
  • 0

    Kejuaraan Nasional

Informasi Pendaftaran
PESERTA DIDIK BARU

Kami memahami bahwa Pendidikan adalah langkah penting dalam meraih cita-cita. SMA Muhammadiyah 2 Sidoarjo adalah salah satu sekolah yang memiliki komitmen tinggi agar siswa yang belajar memiliki karakter yang unggul dan tertanam dalam dirinya nilai nilai Islam berkemajuan, nilai nilai Islam yang tidak hanya membentuk generasi unggul dan berkarakter yang berkemajuan tetapi diharapkan siswa menjadi leader umat yang berkemajuan. Oleh karena itu, kami telah merancang alur pendaftaran yang sederhana dan efisien untuk memudahkan Putra/Putri Anda bergabung dengan kami.


Berita

2024-03-28

Admin

Ujian Praktik Ibadah di Smamda Tak Sekadar Hafalan dan ...

Ujian Praktik Ibadah dan Kemuhammadiyahan diselenggarakan SMA Muhammadiyah 2 (Smamda) Sido...

Lebih Lanjut...

2024-03-28

Admin

Baitul Arqam Smamda Sidoarjo Berlangsung Tiga Sesi

Kepala SMA Muhammadiyah 2 (Smamda) Sidoarjo M Zainul Arifin SKom MM, berpesan kepada peserta, Baitul...

Lebih Lanjut...

2024-03-28

Admin

32 Siswa Smamda Sidoarjo Lolos PTN Favorit melalui SNBP...

32 siswa Smamda Sidoarjo lolos PTN melalui jalur SNBP 2024. Pengumuman disampaikan oleh Panitia Sele...

Lebih Lanjut...
Semua Berita Smamda

Galeri dan Literasi

LITERASI GURU dan TENAGA KEPENDIDIKAN

Apa Tugas dan Fungsi TPPK di Sekolah ?

kekerasan yang terjadi terus menerus di satuan Pendidikan baik yang dialami oleh peserta didik, pend

ARGUMENTASI PENUH ESENSI

Negara kita dibentuk dengan serangkaian argumentasi yang penuh dengan esensi dari para founding pers

Testimoni

Testimoni Tokoh

Kata Alumni

Copyright © 2023 SMA Muhammadiyah 2 Sidoarjo