Bidik Misi


1. Jalur ini diberikan kepada calon peserta didik baru dari keluarga kurang mampu yang dinyatakan     lulus seleksi.

2. Calon peserta yang dinyatakan diterima pada jalur bidik misi akan mendapatkan beasiswa SPP (Sumbangan Pembinaan Pendidikan) dan DPP (Dana Pengembangan Pendidikan) secara penuh.

3.  Persyaratan khusus jalur bidik misi :

     a. Calon peserta memberikan surat penghasilan orang tua yang di sahkan oleh kelurahan.

     b. Mempunyai rata-rata nilai rapor SMP/MTs kelas VII s.d IX semester ganjil minimal 80.

     c. Bisa membaca Al Qur’an dan shalat dengan lancar dan benar.

     d. Sanggup aktif dalam mengikuti kegiatan IPM/Muhammadiyah.

     e. Mempunyai prestasi akademik / nonakademik minimal tingkat sekolah

     f.  Mendapat rekomendasi dari Pimpinan Ranting/Cabang Muhammadiyah setempat.

 

Copyright © 2023 SMA Muhammadiyah 2 Sidoarjo